[Java Desktop] Membuat Program MP3 Player + Music on Console Linux UI Design

java_icon

Hari ini saya kembali share contoh program java desktop. Program yang saya share kali ini adalah mp3 player dengan menggunakan library JLayer. Program mp3 player sebelumnya pernah saya share, tapi kali ini saya memberikan updatenya dengan menggunakan user interface moc linux. Moc adalah aplikasi mp3 player yang dijalankan lewat terminal / console. Artikel tentang moc pernah saya tulis. Berikut ini artikelnya

background

Memutar Music dengan Console di Linux

Seperti ini tampilan moc player

moc6

Download program MP3 playernya disini

download

Klik link download : MP3 Player 2

Screenshot program

Menu Utama

Screenshot from 2015-04-16 09:19:22

Mencari lokasi file mp3

Screenshot from 2015-04-16 09:19:57

MP3 diputar

Screenshot from 2015-04-16 09:20:15

Selamat mencoba dan semoga bermanfaat 🙂

Untuk pertanyaan, saran dan kritik, silahkan ditulis di kolom komentar

Satu respons untuk “[Java Desktop] Membuat Program MP3 Player + Music on Console Linux UI Design

Tinggalkan komentar